Sejatinya, pendidikan adalah kekuatan masa depan yang bisa kita bawa tatkala kita sudah tidak memiliki apa-apa, maka hanya ilmu yang bisa kita pegang.
Pak Cha, sapaan akrabnya dengan nama lengkap Chairul Habibi saat ini menjabat sebagai Sekretaris Program Studi di Prodi Sistem Informasi, Lulus S-1 di bidang Teknik Informatika kampus Institute Teknologi Harapan Bangsa, dan Melanjutkan S-2 bidang Sistem Informasi di Universitas Komputer Indonesia.